Moonhill Indonesia (moonhill.id) - Filosofi Stoa atau Stoik ––filosofi teras–– memang lagi sering jadi bahan pembicaraan di tanah air sejak buku Filosofi Teras oleh Henry Manampiring dirilis di Indonesia beberapa tahun lalu…
Ada kalanya, kita merasa beban hidup sangat berat. Mungkin, ada banyak rintangan yang harus kita hadapi untuk meraih mimpi dan cita-cita. Kira-kira, di saat seperti itu, bagaimana cara kita menyemangati diri sendiri?
Pernahkah kamu bertanya-tanya, "gimana caranya jadi orang kaya?" Kaya yang dimaksud di sini, yaitu mendapat uang sebanyak-banyaknya dan mengelolanya dengan bijak. Ada sebuah buku yang ditulis oleh P.T. Barnum, tokoh pe…
Novel "Origin" yang ditulis oleh Dan Brown. "Origin" adalah novel fiksi thriller yang diterbitkan pada tahun 2017. Ini adalah buku kelima dalam seri Robert Langdon karya Dan Brown, yang juga mencakup novel ter…
{getButton} $text={Beli di sini} $icon={cart} “Jangan Membuat Masalah Kecil Jadi Masalah Besar” oleh Richard Carlson merupakan buku terjemahan dari judul aslinya, “Don’t Sweat The Small Stuff”.
Tokoh Freya Adler pertama kali diperkenalkan pada Maret 2022, lewat web novel “ Looks Like a Real Thing ” yang ditulis oleh duo penulis, 2Morrow , dan Katia Elson —penulis series “Semesta Jatuh…
Pertama kali saya membaca “ What Does The Fox Says? ” / WDTFS , sebuah Webtoon / Manwha karangan Team Gaji , melalui aplikasi Lezhin (yang sekarang sudah diblokir di Indonesia) adalah 2016 silam. Kemudian, setelah bagian ke-2 sel…
Buku menjadi teman setia gue selama pandemi berlangsung, demikian pula dengan Netflix dan Spotify. Melihat postingan Moonhill tempo hari, gue jadi terpancing untuk menuliskan retrospektif 2020 juga, tapi bukannya ngo…